SANGA.ID. Kapolresta Bogor Kota, Kombes Pol. Dr. Bismo Teguh Prakoso, S.H., S.I.K., M.H. menyalurkan bantuan sembako kepada masyarakat di wilayah Bogor, Jum’at (18/8/23).
Pihak Polresta Bogor Kota dalam kegiatan ini menggandeng elemen mahasiswa dan Pemuda yang tergabung dalam Organisasi Forum Cendikiawan Muda Indonesia.
Lulusan terbaik Akpol 2001 (Adimakayasa) tersebut mengatakan, bahwa setiap element masyarakat harus ikut andil dalam penanganan Stunting di masing-masing daerah.