SANGA.ID. Wakil Wali Kota Bogor, Dedie A. Rachim menghadiri pelepasan siswa dan siswa SMA Regina Pacis (RP) di ballroom Puri Begawan, Kota Bogor, Jumat (5/5/2023) siang.
Dedie yang juga alumnus SMA RP ini berharap siswa yang lulus dapat tercapai semua cita-citanya. Dan juga dapat meraih pendidikan yang setinggi – tingginya sehingga berguna bagi nusa dan bangsa.