Bukber Bersama Awak Media, Jenal Mutaqin: PWI Sudah Menjadi Saudara

Jenal

SANGA.ID. Wakil Wali Kota Bogor, Jenal Mutaqin, menghadiri buka puasa bersama sekaligus santunan anak yatim dan dhuafa yang diselenggarakan oleh Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kota Bogor, Selasa (18/3/2024) sore.

Kegiatan tersebut juga merupakan rangkaian dari peringatan Hari Pers Nasional (HPN) dan Hari Ulang Tahu (HUT) PWI ke-79 tahun 2025.

“Para pengurus PWI sudah menjadi saudara, sahabat, dan teman yang selalu hadir membantu menyampaikan program-program DPRD kepada masyarakat melalui pemberitaan,” kata Jenal Mutaqin dalam sambutannya di Sekretariat PWI Kota Bogor, Jalan Tirto Adhi Suryo, Kecamatan Tanah Sareal.

Baca Juga  Hadiri Amor Award, Bima Arya Dukung Bangkitnya Ekonomi Kreatif di Kota Bogor

Pos terkait