IKA PMII Kabupaten Bogor Hadir Sebagai Mercusuar Arah Kesejahteraan Rakyat

IKA

SANGA.ID. Aktivis IKA PMII Kab Bogor resmi berdiri setelah adanya pelantikan Pengurus IKA PMII Periode 2023 – 2028 di Megamendung, Bogor, Jumat (22/9/2023). Dalam agenda itu mengambil slogan Satu Barisan dan Satu Cita.

Ketua IKA PMII Kab Bogor Edwin Sumargo menjelaskan saat ini alumni harus memberikan maslahat kepada masyarakat Bumi Tegar Beriman.

Baca Juga  Bima Arya Paparkan Raperda Perubahan APBD 2023

Pos terkait