Lomba Presenter Antara, Bima Arya : Skill Komunikasi Mutlak Dimiliki

Bima

SANGA.ID. Wali Kota Bogor, Bima Arya menyerahkan hadiah kepada para juara lomba presenter tingkat nasional di Lantai 1, Mal Lippo Ekalokasari, Jalan Sukasari, Kota Bogor, Sabtu (9/12/2023).

Penyerahan hadiah kepada para juara ini sekaligus menutup gelaran lomba presenter tingkat nasional yang digelar Lembaga Kantor Berita Negara (LKBN) Antara sejak November lalu.

“Hari ini yang sangat diperlukan dan mutlak dimiliki adalah skill komunikasi. Kemampuan dalam berkomunikasi dengan orang, komunikasi untuk menyakinkan orang, komunikasi untuk proses bertukar pikiran dan lainnya,” ujar Bima Arya.

Baca Juga  Hadiri HUT ke-91 HKBP Bogor, Bima Arya Sebut HKBP Jaga Kebersamaan Hingga Budaya

Pos terkait